Kecamatan Seruyan Hulu Dalam Angka 2016 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Seruyan

Telah hadir Kabupaten Seruyan Dalam Angka 2024, unduh di sini. Untuk meningkatkan pelayanan data BPS Kabupaten Seruyan dimohon kesediannya untuk mengisi Survei Kebutuhan Data melalui s.bps.go.id/SKD2024_6208.

Kecamatan Seruyan Hulu Dalam Angka 2016

Nomor Katalog : 11020016208
Nomor Publikasi : 62080.1603
ISSN/ISBN : 2407-2702
Tanggal Rilis : 29 Juli 2016
Ukuran File :  MB

Abstraksi

Buku Seruyan Hulu Dalam Angka 2016 merupakan publikasi tahunan yang diterbitkan oleh BPS Kabupaten Seruyan sebagai lanjutan dari publikasi tahun sebelumnya. Publikasi ini menyajikan informasi statistik mengenai perkembangan pembangunan di Kecamatan Seruyan Hulu tahun 2015 baik di bidang sosial maupun ekonomi. Di bidang sosial dapat diperoleh gambaran tentang perkembangan penduduk, kesehatan, pendidikan, dan ketenagakerjaan. Di bidang ekonomi tentang perkembangan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), produksi, harga, keuangan, perbankan, hotel dan pariwisata, pertanian dan industri. Di samping berisi tabel-tabel statistik, publikasi ini juga dilengkapi grafik
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Seruyan (Statistics of Seruyan Regency)Jl. Cut Nyak Dien

Kuala Pembuang 74215

Telp/Faks (0538) 2070005

Mailbox : bps6208@bps.go.id

WhatsApp: 0851 6299 6208

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik