Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Seruyan 2019 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Seruyan

Telah hadir Kabupaten Seruyan Dalam Angka 2024, unduh di sini. Untuk meningkatkan pelayanan data BPS Kabupaten Seruyan dimohon kesediannya untuk mengisi Survei Kebutuhan Data melalui s.bps.go.id/SKD2024_6208.

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Seruyan 2019

Nomor Katalog : 4101002.6208
Nomor Publikasi : 62080.1917
ISSN/ISBN : 978-602-6357-36-6
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 30 Desember 2019
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 8.27 MB

Abstraksi

Publikasi Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Seruyan 2019 merupakan hasil survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) Maret 2019. Publikasi ini memuat data sosial ekonomi penduduk di sektor kependudukan, pendidikan, kesehatan, perumahan, teknologi informasi dan komunikasi, perlindungan sosial, jaminan sosial, serta persepsi masyarakat mengenai gambaran kesejahteraan rumah tangga di suatu wilayah. Publikasi ini disajikan dalam bentuk angka persentase dari suatu populasi yang dipilah menurut karekteristik rumah tangga.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Seruyan (Statistics of Seruyan Regency)Jl. Cut Nyak Dien

Kuala Pembuang 74215

Telp/Faks (0538) 2070005

Mailbox : bps6208@bps.go.id

WhatsApp: 0851 6299 6208

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik